Senin, 10 April 2017

bank soal pak J......mulok smk kelas x



Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan  jelas dan Benar !!!


1.            Jumlah pixel per centimeter dalam Adobe Photoshop adalah…
2.            Kumpulan titik dalam Adobe Photoshop disebut
3.            Dalam Photoshop Untuk mengurangi degradasi warna atau prosentase warna maka menu yang dipilih adalah ….
4.            Menu blending option dalam Photoshop yang dipakai untuk memilih komposisi kombinasi warna adalah
5.            Setelah menyeleksi obyek yang terpilih, apabila ingin menon aktifkan kembali menggunakan pilihan …
6.            Apabila ingin membuka layer yang terkunci didalam Photoshop, maka dengan menggunakan ……
7.            Menu gradient tool yang dipakai untuk merubah warna dalam layer / shape adalah …
8.            Fitur Untuk memilih atau menyeleksi digunakan untuk memindah atau menggeser obyek layer dalam photoshop dengan menggunakan toolbox ……
9.            Untuk memilih kertas ukuran A4 pada saat  membuka dokumen baru pada photoshop dengan memilih menu……
10.            Dalam photoshop Untuk memunculkan titik koordinat obyek yang non aktif maka menu yang harus dicentang adalah….
11.            Apa fungsi dari menu opacity dalam adope photoshop?
12.            Sebutkan jenis-jenis menu marque yang ada pada toolbox Photoshop?
13.            Sebutkan fungsi dari menu blending option?
14.            Jelaskan fungsi dari menu rotate dan transform pada menu edit photoshop?
15.            Jelaskan langkah – langkah dalam membuat bangun ruang / shape yang berbentuk bingkai / frame?


Tidak ada komentar:

Posting Komentar